Makna, Arti dan Lirik Lagu Kambanglah Bungo
Minggu, 12 Agustus 2018
Add Comment
Makna, Arti dan Lirik Lagu Kambanglah Bungo - Kambanglah Bungo merupakan lagu daerah yang berasal dari Tanah Minang, Provinsi Sumatera Barat. Lagu Kambanglah Bungo ini diciptakan oleh Syofyan Naan. Lirik lagunya secara keseluruhan menceritakan tentang tanah Minang.
Seperti telah dijelaskan diawal, Lirik lagu Kambanglah Bungo ini secara keseluruhan menceritakan tentang tanah Minang. Tanah Minang disebutkan yaitu sebagai tempat penuh dengan kebudayaan dan beragam keindahan lainnya. Tanah Minang diceritakan merupakan daerah yang menyenangkan.
Rumah gadang dapat disebut juga sebagai naungan atau tempat berlindung. Bukan hanya sebagai rumah adat, rumah gadang dalam lagu Kambanglah Bungo ini dapat juga diartikan sebagai tempat beradanya segala pusaka seni-budaya dan lain sebagainya di Tanah Minang.
Sekian postingan dari KLD, semoga postingan Makna, Arti dan Lirik Lagu Kambanglah Bungo ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.
Makna Lagu Kambanglah Bungo
Lagu Kambanglah Bungo sendiri menceritakan tentang Rumah tradisional masyarakat Minang yang sering dikenal dengan sebutan Rumah Gadang, Rumah Gadang sendiri memiliki keunikan dengan atap yang menyerupai tanduk.Seperti telah dijelaskan diawal, Lirik lagu Kambanglah Bungo ini secara keseluruhan menceritakan tentang tanah Minang. Tanah Minang disebutkan yaitu sebagai tempat penuh dengan kebudayaan dan beragam keindahan lainnya. Tanah Minang diceritakan merupakan daerah yang menyenangkan.
Rumah gadang dapat disebut juga sebagai naungan atau tempat berlindung. Bukan hanya sebagai rumah adat, rumah gadang dalam lagu Kambanglah Bungo ini dapat juga diartikan sebagai tempat beradanya segala pusaka seni-budaya dan lain sebagainya di Tanah Minang.
Lirik Lagu Kambanglah Bungo
Berikut ini Lirik Lagu Kambanglah Bungo
Kambanglah Bungo
Oleh Syofyan Naan
Kambanglah bungo parawitan
Simambang riang ditarikan
Di desa dusun Ranah Minang
Bungo kambang sumarak anjuang
Pusako Minang ranah Pagaruyuang
Dipasuntiang siang malam
Tabayang-bayang rumah nan gadang
Arti Lirik Lagu Kambanglah Bungo
Berikut ini Kurang Lebih Arti Lirik Lagu Kambanglah Bungo, yaitu :
Mekarlah bunga idaman yang megah
Tari Simambang ditarikan
Di kampung dan desa tanah Minang
Bunga mekar semarak anjungan
Pusaka minang tanah Pagaruyung
Dipersunting tiap waktu
Dalam bayangan rumah gadang
Versi Lainnya
Versi Lainnya yang berhasil kami dapatkan
Kambanglah bungo parauiktan
Bungo idaman gadih-gadih pingitan
Dipasuntiang siang malam
Bungo kanangan rumah nan gadang
Kambanglah bungo parauiktan
Simambang riang ditarikan
Di desa dusun Ranah Minang
Kambanglah bungo parauiktan
Simambang riang ditarikan
Di desa dusun Ranah Minang
Bungo kambang sumarak anjuang
Pusako Minang Ranah Pagaruyuang
Dipasuntiang siang malam
Bungo kanangan, rumah nan gadang
Kambanglah bungo parauiktan
Simambang riang ditarikan
Di desa dusun Ranah Minang
Kambanglah bungo parauiktan
Simambang riang ditarikan
Di desa dusun Ranah Minang
Sekian postingan dari KLD, semoga postingan Makna, Arti dan Lirik Lagu Kambanglah Bungo ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.
0 Response to "Makna, Arti dan Lirik Lagu Kambanglah Bungo"
Posting Komentar