Makna, Arti dan Lirik Lagu Potong Bebek Angsa
Selasa, 17 Juli 2018
Add Comment
Makna, Arti dan Lirik Lagu Potong Bebek Angsa - Potong Bebek Angsa merupakan lagu daerah yang berasal dari Nusa Tenggara Timur (NTT). Lagu ini diciptakan oleh Pak Kasoer (Soerjono).
Lagu ini dapat diartikan secara akronim, yaitu memotong bebek dan angsa yang akan di sajikan untuk disantap. Namun adapula yang mengartikan bahwa Lagu Potong Bebek Angsa itu merupakan sebuah nyanyian riang untuk anak-anak. Karena lagunya yang riang gembira lagu ini sering diajarkan dan dinyanyikan oleh anak-anak tingkat Pendidikan Usia Dini dan Taman Kanak-Kanak. Terkadang anak-anak menyanyikan lagu ini dengan "Kualinya Pecah, Bebeknya Berlari" sedangkan versi aslinya "Nona minta dansa, dansa empat kali".
Sekian postingan dari KLD, semoga postingan "Makna, Arti dan Lirik Lagu Potong Bebek Angsa" ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.
Baca Juga >>>
Lagu ini dapat diartikan secara akronim, yaitu memotong bebek dan angsa yang akan di sajikan untuk disantap. Namun adapula yang mengartikan bahwa Lagu Potong Bebek Angsa itu merupakan sebuah nyanyian riang untuk anak-anak. Karena lagunya yang riang gembira lagu ini sering diajarkan dan dinyanyikan oleh anak-anak tingkat Pendidikan Usia Dini dan Taman Kanak-Kanak. Terkadang anak-anak menyanyikan lagu ini dengan "Kualinya Pecah, Bebeknya Berlari" sedangkan versi aslinya "Nona minta dansa, dansa empat kali".
Makna Lagu Potong Bebek Angsa
Lagu ini menceritakan tentang ajakan untuk berdansa bersama-sama dengan orang yang dicintai. Irama lagu ini yang bersemangat membuat orang yang mendengarnya ingin ikut menari. Bisa juga diartikan Suasana gembira dalam rangka menyambut tamu dengan cara memasak bebek dan Angsa. Sambil menunggu bebek dan Angsa matang pasangan muda-mudi menari bersama.Lirik Lagu Potong Bebek Angsa
Berikut ini Lirik Lagu Potong Bebek Angsa :
Potong Bebek Angsa
Oleh : Pak Kasoer
Potong bebek angsa, masak dikuali
Nona minta dansa, dansa empat kali
Serong kesini, serong kesana
La la la ...
Potong bebek angsa, masak dikuali
Nona minta dansa, dansa empat kali
Serong kesini, serong kesana
La la la ...
Sekian postingan dari KLD, semoga postingan "Makna, Arti dan Lirik Lagu Potong Bebek Angsa" ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.
Baca Juga >>>
0 Response to "Makna, Arti dan Lirik Lagu Potong Bebek Angsa"
Posting Komentar