Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa Beserta Penjelasan Singkatnya

Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa Beserta Penjelasan Singkatnya - Setelah sebelumnya kita membahas tentang Lagu Hymne Guru & Lagu Indonesia Raya. Dikesempatan kali ini kita akan membahas tentang Lagu Rayuan Pulau Kelapa. Lagu Rayuan Pulau Kelapa sendiri merupakan lagu Indonesia yang ditulis oleh Bapak Ismail Marzuki (1914-1958). Lirik lagu ini sendiri berisikan tentang keindahan alam di Indonesia, seperti flora, kepulauannya, serta pantainya.

Berikut ini Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa :

Rayuan Pulau Kelapa
Ciptaan : Ismail Marzuki

Tanah Airku Indonesia
Negeri Elok Amat Ku Cinta
Tanah Tumpah Darahku Yang Mulia
Yang Ku Puja Sepanjang Masa
Tanah Airku Aman dan Makmur
Pulau Kelapa Yang Amat Subur
Pulau Melati Pujaan Bangsa
Sejak Dulu Kala

Ref

Melambai Lambai
Nyiur Di Pantai
Berbisik Bisik
Raja Kelana
Memuja Pulau
Nan Indah Permai
Tanah Airku
Indonesia

Sekian postingan dari KLD, semoga postingan "Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa Beserta Penjelasan Singkatnya" ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa Beserta Penjelasan Singkatnya"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel