Makna, Arti dan Lirik Lagu Pinang Muda
Kamis, 19 Juli 2018
Add Comment
Makna, Arti dan Lirik Lagu Pinang Muda - Lagu Pinang Muda merupakan lagu daerah yang berasal dari Provinsi Jambi. Dan siapakah pencipta lagu Pinang Muda ?, untuk informasi tentang penciptanya sendiri kami belum menemukan siapa penciptanya.
Kedua makna diatas bisa dikatan suatu prinsip hidup, pelajaran berharga, kebaikan dan kebenaran yang didapatkan semasa hidup janganlah pernah diabaikan apalagi ditinggalkan seiring bertambahnya usia. Bahkan harus semakin bijak berfikir dan bertindak seiring kedewasaan usia.
Sekian postingan dari KLD, semoga postingan "Makna, Arti dan Lirik Lagu Pinang Muda" ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.
Baca Juga >>>
Makna Lagu Pinang Muda
Lagu Pinang Muda memiliki 2 (dua) makna, yaitu :- Pertama, lagu ini menceritakan tentang sepasang saudara kembar yang bermuka sama persis seperti peribahasa "Bagai pinang dibelah dua".
- Kedua, lagu ini mengajarkan kita untuk hidup baik dari muda hingga tua.
Kedua makna diatas bisa dikatan suatu prinsip hidup, pelajaran berharga, kebaikan dan kebenaran yang didapatkan semasa hidup janganlah pernah diabaikan apalagi ditinggalkan seiring bertambahnya usia. Bahkan harus semakin bijak berfikir dan bertindak seiring kedewasaan usia.
Lirik Lagu Pinang Muda
Berikut ini Lirik Lagu Pinang Muda :
Pinang Muda
Pinang muda pinang muda dibelah dua
Pinang muda pinang muda dibelah dua
Manik-manik sekepal digenggam berkilau bersinar merembah
Sekepal
Manik-manik sekepal digenggam berkilau bersinar merembah
Dari muda ke tua petuah jangan diubah
Dari muda ke tua petuah jangan diubah
Sekian postingan dari KLD, semoga postingan "Makna, Arti dan Lirik Lagu Pinang Muda" ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Jangan sungkan mengirimkan komentar baik kritik maupun saran kepada redaksi kami. Terima kasih dan sampai jumpa.
Baca Juga >>>
0 Response to "Makna, Arti dan Lirik Lagu Pinang Muda"
Posting Komentar