Lirik Lagu Ampar - Ampar Pisang

Lagu Ampar-Ampar Pisang via youtube.com
Kalimantan mempunyi makanan khas yang tebuat dari pisang yang cara membuatnta di ampar atau di susun hingga sangat matang bahkan hingga mendekati busuk dan setelah itu pisang dijemur di ampar dibawah matahari sampai pisang hampir mengeras dan mengeluarkanh bau manis yang khas, makanan ini diberia nama Rimpi. Ceritanya lagu ini dinaynyikan dengan iseng - iseng oleh orang yang sedang membuat kue rimpi yang terbuat dari pisang itu. isi lagu ini menceritakan tentang pisang yang diampar dan dikerumuni oleh binatang kecil - kecil yang bisa terbang dan senang dengan aroma pisang yang khas, aroma itu yang disebut bari - bari, dan di akhir lagu diceritakan tentang binatang yang ditakuti oleh anak - anak yanki dikiti bidawang yang artinya digigit biawak, katanya dikiti bidawang digunakan untuk menakuti anak kecil yang suka mencuri pisang atau kue rimpi yang masih di jemur.
Baca Juga: Lirik Lagu Suwe ora jamu
Lirik Lagu "Ampar - Ampar Pisang"

AMPAR-AMPAR PISANG
Kalimantan Selatan

Ampar ampar pisang
Pisangku balum masak
Masak sabigi dihurung bari-bari
Masak sabigi dihurung bari-bari

Mangga lepak mangga lepok
Patah kayu bengkok
Bengkok dimakan api
apinya clanculupan
Bengkok dimakan api
apinya clanculupan

Nang ma nang batis kutung dikitip bidawang
Nang ma nang batis kutung dikitip bidawang

Arti Lagu Ampar-ampar Pisang:

susun-susun pisang
pisangku belum masak
masak sebutir (sebuah), dipenuhi bari-bari

manggalepak, manggalepok (bunyi dahan/kayu yang patah)
Patah kayu yang bengkok
yang bengkok dilalap api
apinya hampir padam

siapa kaki yang buntung, berarti dimakan oleh bidawang
mangaricak, mangaricak (bunyi kayu yang patah diseruduk sapi)
patah kayu yang bengkok
diseruduk sapi, diseruduk sapi, kulit bawang

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Lirik Lagu Ampar - Ampar Pisang"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel